Kita bersatu karena kita sama-sama hamba Allah

“Sesungguhnya, (agama tauhid) ini adalah agama kamu semua, agama yang satu dan Aku adalah Rabb-mu, maka bertakwalah kepada-Ku. Kemudian mereka (pengikut-pengikut Rasul itu) menjadikan agama mereka terpecah-belah menjadi beberapa pecahan.
 
Tiap-tiap golongan merasa bangga dengan apa yang ada pada sisi mereka (masing-masing). Maka, biarkanlah mereka pada kesesatannya sampai suatu waktu.
 
Apakah mereka mengira bahwa harta dan anak-anak yang Kami berikan kepada mereka itu (berarti bahwa) Kami bersegera memberikan kebaikan-kebaikan kepada mereka ? Tidak, sebenarnya mereka tidak sadar.” (Al-Mu’minun: 52–56)
 
 
Bila saja setiap tokoh Pergerakan para pendiri yang bersemangat itu mengetahui kapan dirinya wafat…. pastilah mereka akan membubarkan apa yang membuat bangga pengikut kelompok pergerakannya tersebut…
 
“Tiap-tiap golongan merasa bangga dengan apa yang ada pada sisi mereka (masing-masing).” (Al-Mu’minun: 53)
 
dan berhimpun menjadi satu dalam naungan Tali yang kuat agama Tauhid Islam yang telah sempurna…
 
bukan malah berbangga dengan mengenang Latta Uzza Manna di versi baru, mari waspada selalu dengan hati yang terus berbolak balik… kita tak pernah tahu suatau zaman nanti….
 
namun sayang kita tak pernah tahu kapan kita akan pulang…
maka sungguh setan suka bila manusia berkelompok” dan bangga dengan kelompoknya…lalu mengenang para pendirinya dan berbangga dengan yang sosok pendiri…
 
seharusnya kita bangga dengan Islam yang sempurna yang Allah sendiri yang mengutus Rasulnya yang mulia …
 
Karena Islam yang paripurna akan bebaskan manusia dari perbudakan hawa nafsu hanya menjadi hamba Allah semata… bahkan Nabi yang mulia Muhammad shalallahu’alaihiwasalam pun berpesan beliau hanya hamba Allah…
 
mari jadi hamba Allah sob, meski negeri kita negeri yang menuntut berkelompok”.. namun hati kita tetaplah bebas dengan hanya menyembah Allah dan bangga menjadi hamba Allah yang bebas dari perbudakan nafsu…. kelompok” dan berbangga dengan kelompoknya…
 
kita bersatu karena kita sama-sama hamba Allah… mari bahagia…karena bersatu dalam kejujuran akan kuat dan takkan pernah berpecah belah… namun berkumpul bersatu dalam kedustaan akan membuat terpecah belah… karena setan amat sukanya dengan dengki dan melahap habis kejujuran dan dengki itu karena ada yang dusta diantara kita…
 
 
 

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s